Pj Wali Kota Sabang Harap TPI dan Pabrik Es Pasiran Bisa Beroperasi Kembali

- Administrator

Rabu, 2 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sabang | Metro Aceh – Pj Wali Kota Sabang, Reza Fahlevi melakukan kunjungan langsung ke lokasi tempat pelelangan ikan dan pabrik es pasiran, yang pernah dihantam gelombang tsunami tahun 2004 silam dan sempat mengalami perehapan berat pada tahun 2015.

Kunjungan tersebut dimaksudkan guna mewacanakan pengoperasian kembali pablik es yang tidak beroperasi lagi sejak selesai direhab.

Disela kunjungan tersebut Pj Wali Kota Sabang Reza Fahlevi mengatakan, Pemerintah akan menampung, mengkaji dan merencanakan kembali pengoperasian pabrik es itu. Namun demikian tentu harus dengan perencanaan yang matang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

ā€œSesuai permintaan masyarakat nelayan pastinya ini harus difungsikan kembali. Tapi harus jelas pengelolaannya nanti. Jangan setelah kita perbaiki pengelolaan tidak jelas, ini akan kembali seperti ini,ā€ kata Pj Wali Kota Sabang Reza Fahlevi. Sabtu (29/10).

Sementara itu Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan Kota Sabang, Zulfan menerangkan, setelah dihantam tsunami dan terjadi kerusakan yang cukup serius, pihaknya sempat melakukan rehab berat pada tahun 2015, setelah itu pabrik es ini sempat dioperasikan oleh pihak ke tiga, namun hanya bertahan satu tahun.

ā€œSetelah tsunami kita ada lakukan perehapan atap, pintu, rehap berat. Kemudian dikelola oleh Perindo saat itu. Dalam perjalanan ada kendala di mesin kompresornya. Ada beberapa kali teknisi mereka memperbaiki. Dan hingga saat ini kompresor tersebut masih dalam kondisi rusak,ā€ jelas Zulfan.

Pada kesempatan yang hampir bersamaan Keuchik Gampong Kuta Timu, Muhammad menaruh harapan besar kepada pemerintah, untuk benar-benar memperbaiki pabrik tersebut, guna mendukung keberlangsungan kegiatan nelayan Sabang, khususnya di Kuta Timu. (Red)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Muhammad Rhazi Kasi Pidsus Pidie
Budidaya Golden Melon Bangkitkan Ekonomi Petani
Jelang Haul Abon Dollah, H Mukhlis Kerahkan Alat Berat Bersihkan Jalan ke Lokasi Makam
Satlantas Polres Bireuen dan BPJS Sosialisasi Kepesertaan JKN Bagi Pemohon SIM
Danrem Hadiri HUT Bhayangkara di Tanah Kelahiran
H Mukhlis Fasilitasi Pemulangan Jenazah TKI Bireuen di Malaysia
H Mukhlis Sembelih Sejumlah Hewan Qurban
Pengcab Forki Gelar Buka Puasa Bersama

Berita Terkait

Selasa, 27 Agustus 2024 - 20:14 WIB

Muhammad Rhazi Kasi Pidsus Pidie

Sabtu, 24 Agustus 2024 - 16:16 WIB

Budidaya Golden Melon Bangkitkan Ekonomi Petani

Jumat, 23 Agustus 2024 - 13:52 WIB

Jelang Haul Abon Dollah, H Mukhlis Kerahkan Alat Berat Bersihkan Jalan ke Lokasi Makam

Senin, 1 Juli 2024 - 23:56 WIB

Satlantas Polres Bireuen dan BPJS Sosialisasi Kepesertaan JKN Bagi Pemohon SIM

Senin, 1 Juli 2024 - 19:31 WIB

Danrem Hadiri HUT Bhayangkara di Tanah Kelahiran

Berita Terbaru

Tiga pasangan kandidat calon Bupati/Wakil Bupati Bireuen, bersama tim uji baca Al Qur'an di Mesjid Agung Sulthan Jeumpa, Rabu (4/9)

POLITIK

KIP Dituntut Profesional Jalani Tahapan Pilkada

Rabu, 4 Sep 2024 - 15:42 WIB

Duet pasangan calon Bupati/Wakil Bupati Bireuen berjargon MURI didampingi istri saat tiba di KIP Bireuen,Ā KamisĀ (29/8)

POLITIK

MURI Resmi Daftar ke KIP Bireuen

Kamis, 29 Agu 2024 - 18:04 WIB

Sejumlah partai politik koalisi pendukung, mendeklarasikan H Mukhlis ST dan Ir H Razuardi MT sebagai pasangan calon Bupati/Wakil Bupati Bireuen.

POLITIK

Duet H Mukhlis-Razuardi Deklarasi

Kamis, 29 Agu 2024 - 15:32 WIB

Muhammad Rhazi dilantik sebagai Kasi Pidsus oleh Kajari Pidie, Suhendra SH MH, Selasa (27/8)

NANGGROE

Muhammad Rhazi Kasi Pidsus Pidie

Selasa, 27 Agu 2024 - 20:14 WIB

Ketua DPD I Partai Golkar, Drs H T M Nurlif SE menyerahkan dokumen B1 KWK dari Partai Golkar kepada Ir H Razuardi MT di Sekretariat DPD I Partai Golkar Aceh, SeninĀ (26/8)Ā sore.

POLITIK

Golkar Usung H Mukhlis-Razuardi di Pilkada Bireuen

Senin, 26 Agu 2024 - 16:25 WIB