Peduli Mamuju, Bupati Bireuen Serahkan Bantuan Uang Tunai Rp 100 Juta

- Administrator

Senin, 3 Mei 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penyerahan LHP BPK RI atas LKPD TA 2020 di aula BPK RI Perwakilan Aceh, Senin (3/5)

Penyerahan LHP BPK RI atas LKPD TA 2020 di aula BPK RI Perwakilan Aceh, Senin (3/5)

BANDA ACEH,Sebagai wujud kepedulian dan empati terhadap para korban banjir bandang Mamuju, Sulawesi Barat. Bupati Bireuen, Dr H Muzakkar A Gani SH M.Si menyerahkan donasi ASN di lingkungan Pemkab Bireuen kepada Forum Pengurangan Resiko Bencana (PRB) Aceh di Kantor BPBA, Senin (3/5/2021).

Bantuan uang tunai senilai Rp 100 juta hasil sumbangan para pegawai negeri sipil (PNS) di Bireuen, yang dikumpulkan secara suka rela guna membantu dan meringankan korban banjir di Mamuju. Donasi itu, diserahkan melalui Bendahara Forum PRB Aceh, Rahmat Thalib ST. M.Si disaksikan langsung oleh Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Aceh (BPBA), Dr Ir Ilyas MP.

Bupati Bireuen, Dr H Muzakkar A Gani SH M.Si menyerahkan donasi Pemkab Bireuen untuk korban bencana banjir Mamuju Utara, melalui Forum PRB Aceh di Kantor BPBA, Senin (3/5).

“Alhamdulillah, dibulan yang suci dan penuh berkah ini, kita dapat mewujudkan niat baik, membantu saudara-saudara di Mamuju yang sedang bangkit dari keterpurukan akibat musibah banjir awal Maret lalu,” ungkap Bupati Bireuen.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurutnya, donasi itu terhimpun berkat respon seluruh ASN jajaran Pemkab Bireuen, yang berkeinginan membantu meringankan beban korban banjir bandang, dengan menyumbangkan sebagian dari rezeki mereka untuk didermakan dalam bulan suci ini.(Bahrul)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Muhammad Rhazi Kasi Pidsus Pidie
Budidaya Golden Melon Bangkitkan Ekonomi Petani
Jelang Haul Abon Dollah, H Mukhlis Kerahkan Alat Berat Bersihkan Jalan ke Lokasi Makam
Satlantas Polres Bireuen dan BPJS Sosialisasi Kepesertaan JKN Bagi Pemohon SIM
Danrem Hadiri HUT Bhayangkara di Tanah Kelahiran
H Mukhlis Fasilitasi Pemulangan Jenazah TKI Bireuen di Malaysia
H Mukhlis Sembelih Sejumlah Hewan Qurban
Pengcab Forki Gelar Buka Puasa Bersama

Berita Terkait

Selasa, 27 Agustus 2024 - 20:14 WIB

Muhammad Rhazi Kasi Pidsus Pidie

Sabtu, 24 Agustus 2024 - 16:16 WIB

Budidaya Golden Melon Bangkitkan Ekonomi Petani

Jumat, 23 Agustus 2024 - 13:52 WIB

Jelang Haul Abon Dollah, H Mukhlis Kerahkan Alat Berat Bersihkan Jalan ke Lokasi Makam

Senin, 1 Juli 2024 - 23:56 WIB

Satlantas Polres Bireuen dan BPJS Sosialisasi Kepesertaan JKN Bagi Pemohon SIM

Senin, 1 Juli 2024 - 19:31 WIB

Danrem Hadiri HUT Bhayangkara di Tanah Kelahiran

Berita Terbaru

Humas DPD II Partai Golkar menyerahkan satu ekor sapi, untuk persiapan kenduri maulid akbar di Mesjid Agung Sultan Jeumpa Bireuen

POLITIK

Sambut Perayaan Maulid, H Mukhlis ST Sumbang Satu Ekor Sapi

Senin, 16 Sep 2024 - 00:59 WIB

SERBA-SERBI

Jelang Kenduri Seuneujoh Tu Sop, H Mukhlis Sedekah Seekor Sapi

Jumat, 13 Sep 2024 - 22:07 WIB

Ketua DPRK Sabang Sementara Magdalaina

ADVERTORIAL

20 Anggota DPRK Sabang Jadi Tumpuan Harapan Rakyat

Kamis, 12 Sep 2024 - 20:30 WIB

Ketua DPRK Sabang Sementara Magdalaina memimpin rapat paripuna perdana usai dilantik.

ADVERTORIAL

Magdalaina, Wanita Pertama Ketua DPRK Sementara

Senin, 9 Sep 2024 - 23:38 WIB