Satpol PP “Bersihkan” Jalan Protokol Kota Bireuen

- Administrator

Selasa, 28 Agustus 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BIREUEN|METRO ACEH-Buntut sorotan publik terkait kumuhnya ruas jalur jalan protokol Kota Bireuen, akibat PKL yang menggelar dagangan secara sembarang. Langsung mendapat respon pemkab setempat, serta ditindaklanjuti oleh tim penertiban dari Satpol PP, Selasa (28/8).

Seluruh pedagang yang berjualan di ruas jalan, maupun di trotoar diminta segera pindah ke lokasi lain, serta mensterilkan kawasan jalan protokol Kota Bireuen dan tidak lagi berdagang di lokasi tersebut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pantauan Metro Aceh, sejumlah personil Polisi PP meminta PKL, segera “gulung lapak” dari area zona merah yang benar-benar terlarang, untuk aktifitas pedagang demi kenyamanan masyarakat, serta keindahan tata kota.

Setelah personil Pol PP berdialog dengan pedagang, serta menyampaikan aturan yang melarang berjualan di kawasan jalan protokol, akhirnya para pedagang memindahkan dagangan mereka.

Saat proses penertiban dilakukan oleh sejumlah personil Pol PP, anggota DPRK Bireuen Dapil 1, Zulfikar Apayub turun ke lokasi guna mengawasi penanganan pemindahan para pedagang itu,”Alhamdulillah Satpol PP bekerja cukup profesional, dan pedagang juga dapat memahami larangan berjualan di jalan protokol. Sehingga, semua berjalan lancar, tertib dan aman,” sebutnya.

Kabid Trantib, Teguh Mandiri Putra SSTP kepada wartawan menuturkan, penertiban itu dilakukan agar kondisi Kota Bireuen lebih tertib dan indah. Khususnya ruas jalan protokol yang harus bersih serta nyaman.(MA 01)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Maling Tewas Dihakimi Massa
Lakalantas Maut Renggut Nyawa Bocah
Demisioner PEMA UNIKI Kecam Aksi Demo Rusak Fasilitas Negara
Seruduk Truk Sampah L300 Remuk, Dua Penumpang Tewas
Komplotan Penganiayaan Bersenjata Diciduk
Ini Tiga Lokasi Wajib Dikunjungi di Sabang
Muhammad Rhazi Kasi Pidsus Pidie
Budidaya Golden Melon Bangkitkan Ekonomi Petani

Berita Terkait

Minggu, 9 Februari 2025 - 16:46 WIB

Maling Tewas Dihakimi Massa

Rabu, 25 Desember 2024 - 03:14 WIB

Demisioner PEMA UNIKI Kecam Aksi Demo Rusak Fasilitas Negara

Rabu, 13 November 2024 - 16:26 WIB

Seruduk Truk Sampah L300 Remuk, Dua Penumpang Tewas

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 15:58 WIB

Komplotan Penganiayaan Bersenjata Diciduk

Kamis, 24 Oktober 2024 - 20:16 WIB

Ini Tiga Lokasi Wajib Dikunjungi di Sabang

Berita Terbaru

Anggota Komisi III DPR RI NasirĀ Jamil

POLITIK

Nasir Jamil Akui Aryos Nivada Suksesor Mualem – Dek Fadh

Rabu, 12 Feb 2025 - 16:23 WIB

PERISTIWA

Maling Tewas Dihakimi Massa

Minggu, 9 Feb 2025 - 16:46 WIB

Bupati Bireuen terpilih H Mukhlis ST bersama Ir H Razuardi MT, Ketua DPRK Bireuen, Juniadi SH dan Juru Bicara, Mahyani Muhammad saat memberi keterangan pers di depan Gedung MK, RabuĀ (5/2)Ā malam.

POLITIK

H Mukhlis-Razuardi Sah Jadi Bupati/Wakil Bupati Bireuen

Rabu, 5 Feb 2025 - 23:05 WIB

Pemotongan pita menandai pembukaan Kantor Advokat Arisyah & rekan,Ā Jum'atĀ (30/1)

SERBA-SERBI

M Ari Syahputra : Tugas Advokat Bukan Membela Orang Bersalah

Jumat, 31 Jan 2025 - 19:11 WIB

Sejumlah mahasiswa KKN Unimal Lhokseumawe, membangun Gapura di GampongĀ TanjongĀ TgkĀ Ali

SERBA-SERBI

Mahasiswa Unimal Bangun Gapura Desa

Kamis, 30 Jan 2025 - 16:58 WIB