DPRK Sabang Minta Potensi PAD Dikelola Baik

- Administrator

Minggu, 26 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rapat OPD bersama Tim Pansus DPRK Sabang

Rapat OPD bersama Tim Pansus DPRK Sabang

SABANG|(METRO ACEH)-Berdasarkan hasil laporan Pansus DPRK Sabang, ditemukan pendapatan asli daerah (PAD) tahun 2023, mengalami penurunan cukup signifikan, sehingga diharapkan kedepan dapat terus dikelola dengan baik.

Demikian tertuang dalam laporan pansus urusan Bidang Pemerintahan dan Perekonomian, sesuai dokumen pertanggungjawaban LKPJ 2023. Dimana, capaian kinerja keuangan secara keseluruhan terjadi penurunan sebesar 4,66 persen atau sebesar Rp. 27.145.201.205. penurunan pendapatan ini disebabkan adanya beberapa hal salah satunya berkurangnya PAD sebesar 28,47 persen.

Pansus DPRK Sabang urusan bidang Pemerintahan dan Perekonomian menilai masih ada sumber pendapatan asli daerah yang belum optimal dikelola oleh OPD.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Terkait dengan hal tersebut, merekomendasikan kepada Pj Wali Kota Sabang agar kedepannya setiap potensi yang bisa menjadi PAD benar – benar dikelola dengan maksimal dan terus menggali objek pendapatan baru yang masih banyak dan belu dibuat regulasinya. (red)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pemko Sabang Sosialisasi Pembentukan PPID Gampong
PPID Kota Sabang Harus Lebih Baik
4 Ton Sampah Dikumpulkan Saat DLHK Sabang Bersihkan Pantai Sumur Tiga
Sambut Hari Lahir Pancasila, Pemko Sabang Bagi Bendera
Pemko Sabang Nilai Pemerintah Desa Memenuhi Standar
Pemko Sabang Ajak Nelayan Lestarikan Laut
Sekdako Tegaskan Pemerintah Kota Sabang Harus Bebas Korupsi
Upacara Harkitnas ke 116 Berlangsung Khidmat
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 28 Juni 2024 - 23:54 WIB

Pemko Sabang Sosialisasi Pembentukan PPID Gampong

Jumat, 28 Juni 2024 - 23:52 WIB

PPID Kota Sabang Harus Lebih Baik

Jumat, 28 Juni 2024 - 23:50 WIB

4 Ton Sampah Dikumpulkan Saat DLHK Sabang Bersihkan Pantai Sumur Tiga

Jumat, 28 Juni 2024 - 23:49 WIB

Sambut Hari Lahir Pancasila, Pemko Sabang Bagi Bendera

Jumat, 28 Juni 2024 - 23:48 WIB

Pemko Sabang Nilai Pemerintah Desa Memenuhi Standar

Berita Terbaru

SERBA-SERBI

Jelang Kenduri Seuneujoh Tu Sop, H Mukhlis Sedekah Seekor Sapi

Jumat, 13 Sep 2024 - 22:07 WIB

Ketua DPRK Sabang Sementara Magdalaina

ADVERTORIAL

20 Anggota DPRK Sabang Jadi Tumpuan Harapan Rakyat

Kamis, 12 Sep 2024 - 20:30 WIB

Ketua DPRK Sabang Sementara Magdalaina memimpin rapat paripuna perdana usai dilantik.

ADVERTORIAL

Magdalaina, Wanita Pertama Ketua DPRK Sementara

Senin, 9 Sep 2024 - 23:38 WIB

Tiga pasangan kandidat calon Bupati/Wakil Bupati Bireuen, bersama tim uji baca Al Qur'an di Mesjid Agung Sulthan Jeumpa, Rabu (4/9)

POLITIK

KIP Dituntut Profesional Jalani Tahapan Pilkada

Rabu, 4 Sep 2024 - 15:42 WIB